ads shopee

Kapasitas Tangki Bahan Bakar Honda GL Max, Apa Kalian Baru Tahu?

Daftar Isi Konten Ini [Tampilkan]

Kapasitas Tangki Bahan Bakar Honda GL Max, Apa Kalian Baru Tahu? Yaps kembali lagi di blog yang kta sayangi bersama, TORBILKAS. situs yang mengulas jual beli motor bekas beserta seputaran sparepartnya. kali ini kita akan membahas ukuran dari tangki bbm gl max. yuk simak artikelnya.

kapasitas tangki bbm gl max

Honda GL max berbeda dengan GL pro ya. dari spesifikasinya saja beda. dan GL sendiri ada 3 jenis yaitu GL max, GL Pro dan GL 100. dari urutannya tentu GL 100 yang berkapasitas 105cc kemudian GL max 125 cc dan yang paling baru yaitu GL pro dengan 145 cc.

GL max sendiri di indonesia dikenalkan pada tahun 1983 dengan sistem pembakaran platina. oleh sebab itu pada saat itu generasi pertama GL Max disebut dengan GL Max Platina yang diproduksi pada tahun 1983-1986.

Baca lainnya : Trik Mudah Banget Mengatasi Vespa Matic Yang Susah Dobel Starter

Jika tanya tentang konsumsi bbm, gl max terhitung irit dan pelit. oleh sebab itu speed dari motor ini tidak bisa maksimum sebab keiritan bahan bakarnya menjadi batas dari performa mesinnya.

Dari spesifikasi pabrikan honda, GL max mempunyai kapasitas asli 124,1 cc OHV dengan tenaga 9,7 dk pada 8.500 rpm. kemudian mampu mencapai torsi 8,8 Nm pada 7.500 rpm. Terhitung lumayan lah pada jaman dulu ya.

Ukuran Maksimal Isi Bensin GL Max

Kapasitas bahan bakar honda gl max adalah 8 liter dengan berat kosong motor 110 kg. Meskipun kapasitasnya kecil dan hemat bahan bakar, namun motor ini sering dipakai perjalanan jarak jauh oleh penggemarnya pada tahun itu. karena irit dan efisien.

Kapasitas Tangki Gl Max

Dan jenis bensin yang cocok untuk kendaraan roda dua ini adalah pertalite mengingat nilai oktan dari pertalite adalah 92. sesuai dengan rasio kompresi mesin GL Max yaitu 9,2:1.

Tahun 1986 bukanlah tahun terakhir dari GL max, namun itu adalah terakhir kali honda menerapkan sistem perapian platina pada motor GL. selanjutnya di tahun 1985 hingga 1987, honda menelurkan kembali produk GL Max seriesnya yang disebut dengan GL Max White Engine.

Baca lainnya : Referensi Modif Vario 125 Merah Sederhana, Cuma Ganti Ini Saja

Pengapian motor ini menggunakan CDI yang lebih mudah dalam perawatannya. mesin blog berwarna putih menjadi ciri khas dari generasi gl max ditahun tersebut. namun tetap ukuran tangki bbm-nya masih 8 liter.

Generasi selanjutnya adalah GL Max BE (Black Engine) pada tahun 1994 dan bertahan 11 tahun hingga 2005 kemudian digantikan oleh generasi GL terakhir yaitu GL Max Neotech.

Motor type touring ini sangat laki-laki. bagimana tidak, sebab kapasitasnya sudah 125 cc tapi speed dan akselerasinya sangat kencang di jalur lurus meskipun minim fitur canggih. mayoritas peminat motor gl max adalah pekerja dan pelajar lantaran irit bbm dan mesin bandel.

Berikut ini adalah review dari youtube tentang motor honda gl max.


Nah demikian saja ulasan kami tentang kapasitas gl max yang dulu terkenal pelit ke spbu karena saking iritnya. mudah-mudahan bagi yang ingin isi bensin sudah tahu kapasitas maksimalnya dan jangan lupa selalu sopan dijalan.

Sekilas Info

Kami adalah situs yang memberikan informasi terlengkap mengenai jual beli motor dan mobil bekas (second) termurah dan terjangkau di seluruh indonesia dan anda bisa melihat daftar referensi dealer terbaik di kota – kota besar seperti di Jakarta , Surabaya , Bandung , Bekasi , Medan , Tangerang , Depok , Semarang , Palembang , Makassar , Tangerang Selatan , Bogor , Batam , Pekanbaru , Bandar Lampung , Malang , Padang , Denpasar , Samarinda , Serang , Banjarmasin , Tasikmalaya , Pontianak , Cimahi , Balikpapan , Jambi , Surakarta , Mataram , Manado , Yogyakarta , Cilegon , Kupang , Palu , Ambon , Tarakan , Cirebon , Bengkulu , Pekalongan , Kediri , Tegal , Binjai , Pematangsiantar , Jayapura , Banda Aceh , Palangkaraya , Probolinggo , Banjarbaru , Pasuruan , Tanjungpinang , Gorontalo , Dumai , Madiun , Batu , Salatiga , Pangkalpinang , Lubuklinggau , Ternate , Bitung , Tanjungbalai , Tebingtinggi , Metro , Bontang , Padang Sidempuan , Blitar , Lhokseumawe , Singkawang , Parepare , Langsa , Banjar , Prabumulih , Mojokerto , Magelang , Sorong , Palopo , Bima , Bukittinggi , dan Bau-Bau. terima kasih.